Ungkapan Karya : D22



Apa kabar hati?
Apakah masih tegar seperti waktu itu?
Atau sudah mulai merapuh
karena banyak tantangan yang kamu lewati

Apa kabar hati? 
Sudah siapkah menyambut sesuatu yang baru?
Atau malah ingin membiarkan semuanya terjadi begitu saja...

Wahai hati...
Ingin kubuka lembaran baru
yang kuanggap itu yang hal yang harus kulakukan sekarang
tetapi mengapa angin membuka lembaran lama?

Mengapa semuanya kembali
Kembali membuat ku terpuruk
Dan bingung harus melakukan apa
Seperti melemahnya hati ini

Ingin kukatakan
Wahai hati
Tetap tegar seperti halnya
Kayu jati yang selalu kokoh ditanahnya

KOMENTAR

Nama

Artikel,21,Berita,125,Berita Kampus,115,Berita Khusus,10,Fiksi,23,FILM,13,kajian keislaman,17,Opini,28,Puisi,19,resensi buku,14,
ltr
item
PERSMA AL-MUMTAZ: Ungkapan Karya : D22
Ungkapan Karya : D22
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhOHIo99CBwbHF1nTBQR3Botjuvb1nK7A0CGE1cf3r3YOoJ-oO-EC1hU3P0siu5EkFLmuoqWvuG7f-jvgd38nHkU2NtzsN_vgfVfGQUzmvAR1h0Q9Ze_pgUe2bhU_oLd0wXH7XveEmqEIY/s400/Untitled-4.tif
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhOHIo99CBwbHF1nTBQR3Botjuvb1nK7A0CGE1cf3r3YOoJ-oO-EC1hU3P0siu5EkFLmuoqWvuG7f-jvgd38nHkU2NtzsN_vgfVfGQUzmvAR1h0Q9Ze_pgUe2bhU_oLd0wXH7XveEmqEIY/s72-c/Untitled-4.tif
PERSMA AL-MUMTAZ
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/2016/11/ungkapan-karya-d22.html
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/2016/11/ungkapan-karya-d22.html
true
2107564355454311192
UTF-8
Loaded All Posts tidak menemukan posts LIHAT SEMUA Baca Semua Balas Batal Balas HAPUS OLEH BERANDA HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA REKOMENDASI PEMBACA LABEL ARCHIVE PENCARIAN SEMUA BERITA Tidak menemukan pos yang cocok dengan permintaan Anda Kembali Ke Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des saat ini 1 menit yang lalu $$1$$ menit yang lalu 1 jam yang lalu $$1$$ jam yang lalu Kemarin $$1$$ hari yang lalu $$1$$ minggu yang lalu lebih dari 5 minggu yang lalu Pengikut ikuti THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy