Masjid Darussalam Kedatangan Ustadz Subki, Santri Ma’had Aljami’ah Berdatangan.



Rabu Malam 28 Maret 2018—Santri dan Santriwati ma'had Aljami'ah tidak melewatkan kesempatan untuk berhadir ke Masjid Darussalam. Pasalnya, Ustadz Subki Al-Bughuri akan memberikan tausiyah di masjid ini.

Kedatangan beliau ini dalam rangka acara tablig akbar dan peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad saw. 1439 H / 2018 M di masjid Darussalam yang diadakan oleh Gubernur bekerjasama dengan  PHBI Kalteng.

Acara ini bertema “Mari kita Tingkatkan dan Semarakkan Shalat Berjama’ah menuju Kalteng Berkah”. Bertujuan untuk meningkatkan ibadah shalat berjama’ah sehingga tercipta kesejahteraan masyarakat. Seluruh santri ma’had al-jami’ah berdatangan hadir dalam acara tersebut, mereka sangat berantusias karena kedatangan Ustadz Subki Al-Bughuri dari Jakarta.

“Datang ke sini untuk menambah pengetahuan agama, juga mempererat tali silaturrahmi dengan kawan-kawan, dan yang pasti ingin melihat secara langsung Ustadz Subki Al-Bughuri dari Jakarta” tutur  Irnadia, Jihan, dan Sonia, santriwati  ma’had Al-Jami’ah.

Acara ini juga menjadi selingan dan kesempatan para santri ma’had al-Jami’ah untuk mendapatkan suasana baru selain dari program pembelajaran yang ada di ma’had Al-Jami’ah.

“Acara ini sangat luar biasa, banyak jama’ah yang hadir, mendatangkan ustadz yang sangat memotivasi sehingga ini menjadi simbol keislaman yang Indah” mereka mengatakan.





Reporter: Rima, Dyana, Mirna.
Editor: Arifin

KOMENTAR

Nama

Artikel,21,Berita,125,Berita Kampus,115,Berita Khusus,10,Fiksi,23,FILM,13,kajian keislaman,17,Opini,28,Puisi,19,resensi buku,14,
ltr
item
PERSMA AL-MUMTAZ: Masjid Darussalam Kedatangan Ustadz Subki, Santri Ma’had Aljami’ah Berdatangan.
Masjid Darussalam Kedatangan Ustadz Subki, Santri Ma’had Aljami’ah Berdatangan.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgwMAypIbYQ4UUG-nyzAp01UwGTPiZTdyZ4cY7F3kvu8buBfAjp6qLOxZiEDqVxYF_VtIftWsgkzxOt9NNl2bFmTDEPTfJRGpwYT1OZIuvzT2DxcTCjy-NhKIZUfnAu8aYeKPK_4aOeWiw/s320/IMG-20180329-WA0012%255B1%255D.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgwMAypIbYQ4UUG-nyzAp01UwGTPiZTdyZ4cY7F3kvu8buBfAjp6qLOxZiEDqVxYF_VtIftWsgkzxOt9NNl2bFmTDEPTfJRGpwYT1OZIuvzT2DxcTCjy-NhKIZUfnAu8aYeKPK_4aOeWiw/s72-c/IMG-20180329-WA0012%255B1%255D.jpg
PERSMA AL-MUMTAZ
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/2018/03/masjid-darussalam-kedatangan-ustadz.html
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/2018/03/masjid-darussalam-kedatangan-ustadz.html
true
2107564355454311192
UTF-8
Loaded All Posts tidak menemukan posts LIHAT SEMUA Baca Semua Balas Batal Balas HAPUS OLEH BERANDA HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA REKOMENDASI PEMBACA LABEL ARCHIVE PENCARIAN SEMUA BERITA Tidak menemukan pos yang cocok dengan permintaan Anda Kembali Ke Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des saat ini 1 menit yang lalu $$1$$ menit yang lalu 1 jam yang lalu $$1$$ jam yang lalu Kemarin $$1$$ hari yang lalu $$1$$ minggu yang lalu lebih dari 5 minggu yang lalu Pengikut ikuti THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy