Peran Pancasila Dalam Era Globalisasi



Ketika Bung Karno pada tanggal 1 Juni 1945 mengemukakan bahwa Republik Indonesia yang akan diproklamasikan memerlukan Dasar Negara yang kokoh dan kemudian mendapatkan persetujuan dari Pendiri Negara untuk menjadikan usulnya yang diberi nama Pancasia sebagai Dasar Negara yang membedakan dengan Negara lain.
Pancasila adalah Ideologi dasar bagi bangsa Indonesia. Pancasila merupakan pedoman bagi kehidupan berbangsa dan bernegara bagi seluruh rakyat Indoseia dengan tujuan memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia. Sebuah Negara akan kokoh apabila bangsa Indonesia masih mennganggap pancasila sebagai Dasar Ideologi, namun sebaliknya apabila bangsa Indonesia tidak menganggap lagi Pancasila sebagai Dasar Negara maka tunggulah saatnya sebuah Negara ini akan roboh, dengan seiringnya perkembangan zaman di era Globalisasi ini membawa dampak yang cendrung negatif bagi bangsa Indonesia.
Globalisasi diartikan sebagai proses peningkatan kesalingtergantungan masyarakat dunia yang ditandai oleh kesengjangan tingkat kehidupan antara masyrakat industri dan masyrakat dunia ketiga (Antony Giddens: 1989). Pada saat ini arus Globalisasi tidak bisa dibendung lagi dengan perkembangan zaman yang terus maju disertai teknologi begitu canggih, realitas globalisasi tidak mungkin dihindari lagi karena globalisasi membawa pengaruh positif dan negatif,. fungsi kita bukanlah menolak globalisasi, tetapi bagaimana menyikapi agar tidak terbawa oleh arus Globalisai yang mampu mengambil dampak positif dan menjauhkan dampak negatif.
Era Globalisai membuat bangsa Indonesia banyak terjurus kepada modernisasi kebaratan-baratan dan melupakan adat ketimuran yang dimiliki bangsa Indonesia yaitu adat kesopan. Sebagai contoh masyrakat Indonesia khususnya generasi muda saat ini mengikuti adat kebarat-baratan seperti seks bebas, narkoba dan kawin diluar nikah dan lain sebagainya. Dalam hal inilah Pancasila sebagai Ideologi bangsa Indonesia, untuk ditanamkan kembali kepada Masyarakat khsususnya generasi muda selalu mengingat kembali isi butir-butir Pancasila karena generasi muda lah yang akan menuruskan bangsa Indonesia dan mengembalikan kembali bangsa Indonesia sebagai bangsa yang tidak megikuti adat kebarat-baratan.
Bertepatan hari jadi Pancasila 21 Juni 2018 sebagai generasi penerus bangsa tidak hanya memperingati hari lahirnya saja, tetapi sudah sepantasnya generasi penurus bangsa untuk menjadikan butir-butir Pancasila pengamalan dalam kehidupan sehari-hari.

Penulis: Khairan

KOMENTAR

Nama

Artikel,21,Berita,125,Berita Kampus,115,Berita Khusus,10,Fiksi,23,FILM,13,kajian keislaman,17,Opini,28,Puisi,19,resensi buku,14,
ltr
item
PERSMA AL-MUMTAZ: Peran Pancasila Dalam Era Globalisasi
Peran Pancasila Dalam Era Globalisasi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgOMR_eozZODHA1SMM63kie5c_Ewoyu7-P1-zZbWqgKMWxM5N7L19GbnR5rQ89L9tTO7Cf8UlWesVzrachlcCSUuMAG98Wsjkx8LbuJ6Tg2sOnDwrz1HC4TcIzMeqk8noOiNUNBovA676A/s400/web+12.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgOMR_eozZODHA1SMM63kie5c_Ewoyu7-P1-zZbWqgKMWxM5N7L19GbnR5rQ89L9tTO7Cf8UlWesVzrachlcCSUuMAG98Wsjkx8LbuJ6Tg2sOnDwrz1HC4TcIzMeqk8noOiNUNBovA676A/s72-c/web+12.png
PERSMA AL-MUMTAZ
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/2018/06/peran-pancasila-dalam-era-globalisasi.html
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/
https://almumtazukmiainpalangkaraya.blogspot.com/2018/06/peran-pancasila-dalam-era-globalisasi.html
true
2107564355454311192
UTF-8
Loaded All Posts tidak menemukan posts LIHAT SEMUA Baca Semua Balas Batal Balas HAPUS OLEH BERANDA HALAMAN POSTS LIHAT SEMUA REKOMENDASI PEMBACA LABEL ARCHIVE PENCARIAN SEMUA BERITA Tidak menemukan pos yang cocok dengan permintaan Anda Kembali Ke Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des saat ini 1 menit yang lalu $$1$$ menit yang lalu 1 jam yang lalu $$1$$ jam yang lalu Kemarin $$1$$ hari yang lalu $$1$$ minggu yang lalu lebih dari 5 minggu yang lalu Pengikut ikuti THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy